Nama Chiesa sempat harum pada era 90-an. Yaitu Enrico Chiesa menjadi salah satu attacante atau penyerang Italia subur pada eranya. Bersama dengan Sampdoria, Fiorentina dan Parma, Enrico Chiesa mencetak banyak gol pada kancah Serie A. Prestasi yang tentu membuat dia mendapat panggilan tim nasional Italia asuhan Arrigo Sachi pada Piala Eropa 1996. 15 tahun berselang, […]